Posts

Showing posts from July, 2014

Cara mengatasi Serangan Denial Of Sevice (DOS)

Image
Pada dasarnya saya mencoba memberikan gambaran umum tentang Denial of Service atau yang lebih kita  kenal dengan DoS. Beberapa pertanyaan yang mungkin bisa terjawab diantaranya :  1. Apa itu DoS ?  2. Apa motif cracker untuk melakukan itu ?  3. Bagaimana cara melakukannya ?  4. Apa yang harus saya lakukan untuk mencegahnya ?  Semuanya untuk anda, ENJOY !!.    Apa itu Denial of Service (DoS) ? Denial of Service adalah aktifitas menghambat kerja sebuah layanan (servis) atau mematikan-nya, sehingga user yang berhak/berkepentingan tidak dapat menggunakan layanan tersebut. Dampak akhir dari aktifitas ini menjurus kepada tehambatnya aktifitas korban yang dapat berakibat sangat fatal (dalam kasus tertentu).   Pada dasarnya Denial of Service merupakan serangan yang sulit diatasi, hal ini disebabkan oleh resiko layanan publik dimana admin akan berada pada kondisi yang membingungkan antara layanan dan ken...